banyak cara agar mobil hijet tampil lebih menarik dan sedap di pandang mata salah satunya dengan merubah tampilan velg standar bawaan hijet yaitu velg kaleng menjadi velg racing. yang menjadi masalah adalah kita tidak bisa asal tunjuk velg racing yang ada di toko untuk di pasang di mobil hijet.
ragam velg variasi |
perlu di ketahui bahwa velg bawaan hijet adalah velg kaleng R12 dan PCD-nya 110. apa itu PCD? PCD adalah jarak antar lubang baut roda. selisih sedikit saja pasti tidak akan masuk . mobil yang memiliki PCD 110 di Indonesia hanya Daihatsu Hijet 1000, Daihatsu Zebra, dan Daihatsu Espass.
untuk ukuran amannya dalam penggantian yang lebih besar dari standarnya di sarankan maksimal hanya naik 2 tingkat. artinya jika velg bawaan hijet itu R 12 maka maksimal R 14 saja. tetapi ada juga penggemar hijet yang berani mengganti velgnya menjadi ukuran R 15 seperti gambar di bawah ini :
hijet velg R 15 |
Hijet modif : velg R15 PCD 110 |
Velg R 15 |
penggantian seperti ini juga harus di ikuti sedikit penyesuaian pada ruang spatbor depan dan menambah spacer roda agar muat di dalam ruang spatbor selain itu juga harus memakai ban profil tipis. hasil yang di dapat dengan penggantian ini adalah penampilannnya yang menawan. luar biasa.
velg racing untuk hijet R 13 pun juga sudah cukup untuk mendongkrak penampilan daihatsu hijet 1000 mau pilih yang velg racing baru atau velg bekas juga banyak tersedia.
velg R 13 PCD 110 |
velg lawas model velg blimbing |
jika tidak ingin mengganti velg bawaan hijet akan tetapi ingin sedikit merubah penampilan hijet, velg kaleng standar bawaan hijet dapat di beri sentuhan warna baru,semisal di beri warna hitam, putih, emas, orange atau sesuai selera dan tentunya menyesuaikan warna mobil
kemudian harga yang harus di bayar untuk mendongkrak penampilan daihatsu hijet berapa? kalau hanya untuk mengecat paling hanya sekitar 200rb. untuk velg racing bekas harganya biasanya berkisar 1,5 juta tergantung kondisi barang. untuk velg racing baru R 13 sekitar 2,5 juta satu set.
Bgmn cara pemesanannya?
BalasHapusMohon bantuan infonya..
BalasHapusKalo daihatsu zebra mau pakai velg kaleng ring 15 itu gmn gan cara nyiasatinya..?
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapus
BalasHapusSelain Mobil2 tsb Mobil2 spt : Mazda Vantrend, Mazda Baby Boomer, Mazda MR90, Mazda 323 GLC, Daihatsu Charade, Daihatsu Ceria. PCD nya juga 110 kira2 velg apa aja yg cocok Om
Berapaan velgx gan?...
BalasHapusVelg hijet R12 ad gk gan
BalasHapusnih saya ada velg racing tapak lebar ,
HapusKalau velg 14 yang cocok untuk hijet velg apa
BalasHapusSaya mau cari velg aslinya sama,kalau bisa tukar tambah
BalasHapusButuh 1 aja velg kaleng R13 pcd 110 bekas gpp. Velg aja. Ban ada
BalasHapusWA 081312268157 bandung
Kalau r15 pake ban 185 55 kira2 muat ga?
BalasHapus